Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

MENGUATKAN PERAN OPERATOR DALAM KELOLAH DATA ,KEMENAG GRESIK SELENGGARAKAN RAKOR PENGAWAS , KKM, KEPALA DAN OPERATOR MADRASAH

Gambar
MENGUATKAN PERAN OPERATOR DALAM KELOLAH DATA ,KEMENAG GRESIK SELENGGARAKAN RAKOR PENGAWAS , KKM, KEPALA DAN OPERATOR MADRASAH ( Mimbar Pengawas, 19 oktober 2018 ) Untuk mewujudkan Madrasah yang baik memerlukan manajemen tata kelola data yang baik. Peran yang besar saat ini dalam tata kelolah data adalah peran operator Madrasah. Operator yang bekerja tanpa terikat waktu,tenaga dan fikirannya berusaha menuntaskan data guru dan madrasah. Karena banyaknya jenis data online semakin menyibukkan kerja operator,lebih lebih data yang diminta tanpa disertai sosialisasi. Untuk memberikan penguatan bagi operator madrasah dalam tata kelolah data ,sangat diperlukan adanya penguatan . Disamping itu Perlu adanya kesamaan dalam mengawal Tata kelolah data dari stakeholder yang ada di Madrasah. Kemenag Gresik berusaha untuk menyamakan visi bersama dengan mendatangkan Nara Sumber dari Kanwil Kemenag Jawatimur baik terkait data Simpatika,data pip,data Si Bos pintar. Unsur yang dihadirkan antara lsin P
Gambar
*APKGM BAGI GURU RA, KEGAGALAN ADALAH KEBERHASILAN YANG TERTUNDA ( PELAKSANAAN APKGKM RA KEMENAG KAB.GRESIK)* Pada hari selasa tanggal 16 Oktober 2018 telah dilaksanakan APKGM bagi guru Roudhlotul Athfal ( RA ) se Kabupaten Gresik. Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak se Jawatimur dan bersamaan bagi Guru RA se kabupaten Gresik yang dibagi menjadi 3 zona. Adapun zona wilayah tersebut yakni zona 1 bertempat di MAN 1 Gresik Bungah yang meliputi Manyar,Bungah,Dukun.Panceng,Ujungpangkah,Sidayu,Gresik,Kebomas,untuk zona 2 meliputi Menganti ,Kedamean,Driyorejo,Wringinanom, Cerme,Benjeng,Balongpanggang bertempat di GOR Dwi Utomo Hulaan Menganti , untuk zona 3 berada di Tambak meliputi kecamatan Tambak dan Sangkapura Kegiatan ini dalam rangka asesmen kompetensi guru-guru yang ada di RA dan Madrasah baik Mi , MTS , MA Ini adalah kegiatan yang pertama kali dilakukan Guru RA dan Masrasah di lingkungan Kementerian Agama. Untuk mewujudkan hal tersebut, berbagai persiapan telah dila

TERBENTUKNYA FORUM KOMUNIKASI PENDIDIKAN AL QURAN ( FKPQ ), SEBAGAI PATNER BERSINERGI ANTARA FKDT DAN FKPP DALAM BERDAKWAH , SEMOGA MEMBAWA BAROKAH .

Gambar
TERBENTUKNYA FORUM KOMUNIKASI PENDIDIKAN AL QURAN ( FKPQ ), SEBAGAI PATNER BERSINERGI ANTARA FKDT DAN FKPP   DALAM BERDAKWAH   , SEMOGA MEMBAWA   BAROKAH   .   Geliat perkembangan untuk   mengembangkan pendidikan   Alquran semakin menjamur di kota santri. Banyak tumbuh lembaga-lembaga pendidikan AL qur'an (TPQ), Madrasah Diniyah dan juga Pondok pesantren ini akan menjadikan Gebyar Pendidikan Alquran semakin membumi di kota Gresik yang notabene kota santri . Seiring dengan perkembangan banyaknya lembaga pendidikan Al-qur'an (TPQ), Madrasah Diniyah (Madin ) dan pondok pesantren (Ponpes)   tentu membutuhkan Forum koordinasi di masing-masing komunitas lembaga tersebut. Sebagaimana yang telah terbentuk dengan berdirinya Madrasah Ibtidaiyah,Aliyah,Tsanawiyah, maka ada forum resmi di bawah binaan Kemenag yakni KKKMI,KKMTs,KKMA dan Roudlotul Athfal maka terbentuklah forum yang namanya KKRA, Begitu juga ketika Madrasah Diniyah menjamur maka terbentuklah Forum Komuni
Gambar
SUKSESKAN  APKGM, KEMENAG GRESIK LAKUKAN PERSIAPAN  MELALUI RAPAT KOORDINASI  PANITIA APKGM Pelaksanaan Asesmen Peningkatan Kompetensi Guru Madrasah (  APKGM ) sudah mendekati jadwal yang ditentukan yakni tanggal  16 Oktober bagi RA, 30 bagi guru M.Ts dan dan MA serta tanggal 31 Oktober 2018 untuk jenjang Madrasah Ibtidaiyah.Untuk mematangkan kesiapan  kegiatan tersebut, pada hari Jumat tanggal 12 Oktober 2018. dilaksanakan Rapat Koordinasi dan Sosialisasi pelaksanaan APKGM oleh kasi Pendma bersama jajaran Panitia. . Rapat itu digelar sejak pagi bagi operator dan siang bagi pengawas dan KKRA, KKMI,KKMTs dan KKMA. Dalam rapat tersebut Moh.Nasim selaku Kasi Pendma menyampaikan beberapa hal terkait persiapan APKGM . Jawa timur merupakan   Piloting pelaksanaan APKGM yang pertama kali di kementerian Agama. Oleh karena itu, merupakan barometer bagi Propinsi yang lainnya. Dalam  mensukseskan kegiatan APKGM di Kemenag Gresik, banyak Panitia yang  dilibatkan dalam kegiatan ini . Mulai dari U

OPERATOR HANDAL ! MADRASAH HEBAT, MADRASAH BERMARTABAT ( PENGUATAN OPERATOR MADRASAH KEDAMEAN DI MIN 1 GRESIK )

Gambar
OPERATOR HANDAL !  MADRASAH HEBAT, MADRASAH BERMARTABAT ( PENGUATAN OPERATOR MADRASAH KEDAMEAN DI MIN 1 GRESIK )  Dalam pengelolaan madrasah sangat diperlukan tenaga yang terampil di bidang akses data dan informasi . Mengapa hal itu diperlukan ?? Karena kecepatan  informasi saat ini yang berbasis IT  melalui internet bisa diakses kapanpun tidak terikat waktu dan tempat. Maka disinilah peran operator sangat dibutuhkan oleh lembaga Madrasah.  Madrasah harus mempunyai operator yang handal untuk mewujudkan madrasah yang hebat dan bermartabat. Mengingat tugas operator yang tidak kenal waktu dan tidak kenal lelah perlu adanya pembekalan teknis serta  dorongan dan motivasi baik moril maupun spiritual. Untuk itulah sejak  hari kamis dan jumat tanggal 11 - 12 Oktober 2018 dilakukan penguatan dan pembekalan kepada operator Madrasah wilayah kecamatan Kedamaean  Pada hari pertama operator diberi pembekalan tentang pemahaman teknis SI BOS PINTAR yaitu program Pendataan  dan pelaporan BOS be