Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

KEMENAG GRESIK GANDENG KEJARI WUJUDKAN KEMENAG BERSIH DAN INOVASI

Gambar
Pada hari Kamis tanggal 28 November 2019 suasana aula Man 2 Gresik dipenuhi para kepala dan bendahara Mi,MTS,dan Madrasah Aliyah yang ada di wilayah 4 Kecamatan Benjeng, Balongpanggang, Cerme dan Duduk sampeyan. Suasana serasa hening terhipnotis oleh penjelasan dua pucuk pimpinan Kantor Kementerian Agama yang menggandeng Kejari. Acara yang sedang berlangsung adalah pembinaan dan monev bantuan operasional sekolah (BOS) bagi madrasah. Bak semangka dibelah dua, kefuanya selalu bersama sama dalam setiap pertemuan pembinaan ASN Kemenag. Sinergi dilakukan oleh Kepala Kantor Kementerian Agama dengan Kejari sangat penting bagi pengelolah madrasah. Dalam sambutannya Kepala Kantor Kementerian Agama Bapak Markus menyampaikan bahwasanya Kejari adalah saudara yang akan membantu kita untuk menyelamatkan Kantor Kementerian Agama.Dengan penuh semangat beliau meyakinkan dan mengajak para kepala madrasah, bendahara madrasah yang hadir dalam pembinaan dan monev bos untuk menjaga integritas Kementerian

KEMENAG GRESIK GANDENG KEJARI WUJUDKAN KEMENAG BERSIH DAN INOVASI

Gambar
Pada hari Kamis tanggal 28 November 2019 suasana aula Man 2 Gresik dipenuhi para kepala dan bendahara Mi,MTS, SMA yang ada di wilayah 4 Kecamatan Benjeng, Balongpanggang, Cerme dan Duduk sampeyan. Suasana serasa hening terhipnotis oleh penjelasan dua pucuk pimpinan Kantor Kementerian Agama yang menggandeng Kejari. Acara yang sedang berlangsung adalah pembinaan dan monev bantuan operasional sekolah (BOS) bagi madrasah. Bak semangka dibelah dua, kefuanya selalu bersama sama dalam setiap pertemuan pembinaan ASN Kemenag. Sinergi dilakukan oleh Kepala Kantor Kementerian Agama dengan Kejari sangat penting bagi pengelolah madrasah. Dalam sambutannya Kepala Kantor Kementerian Agama Bapak Markus menyampaikan bahwasanya Kejari adalah saudara yang akan membantu kita untuk menyelamatkan Kantor Kementerian Agama.Dengan penuh semangat beliau meyakinkan dan mengajak para kepala madrasah, bendahara madrasah yang hadir dalam pembinaan dan monev bos untuk menjaga integritas Kementerian Agama dengan t

RAM NU 149 HIDAYATUL ULUM PURWOREJO BENJENG, PRESTASI JUARA HAFALAN HADITS TINGKAT JAWA TIMUR

Gambar
Didiklah anak-anakmu atas tiga hal; mencintai nabimu, mencintai ahli baitnya dan membaca al-Qur’an" Pendidikan itulah yang ditanamkan di pendidikan tingkat Raudlotul Athfal yang ada di bawah naungan Kementerian Agama. Memberikan pendidikan Agama dan Akhlak mulia sejak usia dini sangat penting anak anak kita. Pendidikan penanaman ketauhidan dan cinta kepada rasul serta mengajarkan tentang Alquran dan hadis nabi sudah terintegrasi dalam kurikulum yang ada di lembaga RA. Berkat pendidikan yang diajarkan oleh guru di RA ini , anak anak usia paud sudah mampu menghafal beberapa hadis.Bahkan anak-anak yang ada di RAM NU 149 Hidayatul ulum Purworejo Benjeng yang dipimpin oleh Ibu Hj. Khasanah ini mampu menorehkan prestasi tentang hafalan hadis beserta terjemahannya. Di penghujung akhir tahun ini ini keluarga kemenag patut mengapresiasi IGRA dan KKKRA Kecamatan Benjeng karena telah mampu menorehkan prestasi di tingkat wilayah Jawa Timur. Prestasi tersebut adalah juara 2 (dua

BERKAT KOMPETENSI DIPLOMASI.KAMAD MI DARUSSALAM BALUNGMOJO BENJENG DAPAT BANTUAN DARI MITRA FORSIKATEL

Gambar
Di antara kemampuan yang harus dimiliki oleh Kepala Sekolah adalah kemampuan untuk berdiplomasi yg merupakan bagian dari kompetensi kewirausahaan. Salah satu contoh antara lain bagaimana meyakinkan orang lain untuk percaya akan dirinya. Bagaimana memikat orang lain agar berkontribusi terhadap perkembangan dan kemajuan madrasah yang dipimpinnya. Bukti nyata ini dilakukan oleh Suprianto guru DPK MI Darussalam Balongmojo Benjeng ini telah meyakinkan para istri dari Karyawan Telkom untuk berkontribusi terhadap lembaga Madrasahnya. Pada hari Selasa tanggal 26 November 2019 terjadilah kerjasama dan sinergi antara pihak Telkom dengan Mi Darussalam. Pada hari itu datang Rombongan sekitar 20 orang anggota ikatan istri karyawan Telkom yang tergabung dalam FORSIKATEL(Forum Silaturrohim Istri Karyawan Telkom ) memberikan bantuan baik berupa buku, sarana belajar maupun alat peraga pada Madrasah Ibtidaiyah yang ada di daerah pinggiran perbatasan antara Benjeng dengan Mojokerto ini. Dalam samb